Viral Brimob Minta Mutasi ke Kapolri usai 13 Tahun Terpisah dari Istri, Langsung Dikabulkan
Selasa, 04 Juli 2023 - 01:52:00 WIT
"Siap setuju," ujar Danki Brimob.
Dia turut bertanya kepada seluruh anggota Brimob yang hadir terkait permintaan itu.
"Yang lain setuju tidak?" ujar Listyo.
"Siap setuju," kata sejumlah anggota Brimob serempak.
"Karena yang lain setuju secepatnya kamu pindah," kata Listyo.
Mendengar pernyataan Listyo, sang Brimob tak kuasa menahan haru. Dia lantas menyalami Listyo dan memberikan hormat sebagai bentuk terima kasih.
"Terima kasih, Jenderal," kata Brimob itu.
Hingga berita ini ditulis, unggahan tersebut telah disukai sebanyak 2.444 kali.
Editor: Rizky Agustian