Nekat Seberangi Sungai, Lansia di Alor NTT Hilang Terseret Arus Banjir
Selasa, 12 Maret 2024 - 16:26:00 WIT
Dalam operasi pencarian, petugas SAR gabungan membawa rubber boat serta perlengkapan SAR air dan mountenering bersama warga.
"Tim langsung melakukan pencarian korban bersama masyarakat,” katanya.
Diketahui, bencana alam dampak cuaca ekstrem melanda beberapa daerah di NTT dalam beberapa hari terakhir. BMKG memprakirakan cuaca ekstrem melanda 22 kabupaten di wilayah itu selama sepekan. Adapun dampak yang bisa terjadi akibat cuaca ekstrem ini yakni bencana hidrometeorologi seperti banjir hingga banjir bandang, tanah longsor serta angin kencang dan petir.
Editor: Donald Karouw