Selama 10 hari pencarian, SAR gabungan menyisir laut maupun dari udara namun tidak membuahkan hasil.
"Selama 10 hari kami tidak temukan tanda-tanda keberadaan korban. Hasil koordinasi dan evaluasi bersama potensi SAR, operasi dihentikan dan diajukan untuk ditutup," katanya.
Kendati sudah ditutup, tetap dilanjutkan dengan pemantauan. Jika ditemukan tanda-tanda korban, operasi SAR dibuka kembali. Saat ini seluruh unsur potensi SAR yang terlibat telah dikembalikan kepada kesatuan masing-masing.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait