Dia mengatakan harus mencari sedikit keuntungan agar bisa menutupi kerugian. Setiap ikatan ada saja telur yang rusak, pecah maupun busuk.
"Jdi untuk menutupinya, kami memilah telur kecil dan besar dengan harga yang berbeda," katanya.
Sedangkan harga daging ayam broiler beku yang selama ini dipasok dari Surabaya juga masih bertahan yakni Rp30.000 per kg. Daging ayam broiler segar hasil peternak lokal dijual bervariasi Rp45.000 hingga Rp65.000 per ekor tergantung ukuran. Untuk daging ayam eceran bervariasi antara Rp15.000 hingga Rp20.000 per potong.
Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait