Viral Penunggang Kuda Terobos Jalan Aspal Baru Dicor di NTT, Langsung Diusir Warga
Senin, 23 Oktober 2023 - 13:04:00 WIT
Keterangan warga setempat, proyek pengerjaan jalan ini dikerjakan PT Lima Satu.
"Ini paket pekerjaan DAK segmen Kalikasa sampai Lerek. Pekerjaan hotmix di Karangora-Atadei oleh PT Lima Satu Merdeka," kata seorang warga.
Editor: Donald Karouw