Ribuan Warga Antar Jenazah Eks Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba
Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:14:00 WIT
"Beliau telah meninggalkan kita dan tentunya harapan kami mari sama-sama berdoa agar beliau bisa dilapangkan segalanya surga jannatun naim," ucapnya.
Diketahui, Abdul Gani Kasuba tutup usia 75 tahun di ruang ICU RSUD Chasan Boesoirie Ternate usai dirawat selama tiga minggu akibat komplikasi. AGK mengembuskan napas terakhir Jumat (14/3/2025) pukul 20.00 WIT.
Editor: Donald Karouw