Gunung Dukono Meletus, Muntahkan Kolom Abu Setinggi 1.200 Meter
Jumat, 14 Februari 2025 - 14:18:00 WIT
        
    
                
            
                Sebab itu direkomendasikan agar masyarakat sekitar Gunung Dukono selalu menyediakan masker penutup hidung dan mulut untuk digunakan pada saat dibutuhkan.
                                    "Gunakan masker untuk menghindari ancaman bahaya abu vulkanis pada sistem pernapasan,” ucapnya.
Editor: Donald Karouw