Erupsi Gunung Ibu di Halmahera Barat, Tinggi Kolom Abu Vulkanis Capai 800 Meter
Rabu, 19 Februari 2025 - 09:34:00 WIT
Dengan adanya status ini, PVMBG merekomendasikan tidak adanya aktivitas masyarakat, termasuk pendakian dalam radius 4 km dan perluasan sektoral berjarak 5 km ke arah bukaan kawah di bagian utara dari kawah aktif Gunung Ibu.
"Jika terjadi hujan abu, masyarakat yang beraktivitas di luar rumah disarankan untuk menggunakan pelindung hidung, mulut (masker) dan mata (kacamata)," katanya.
Editor: Donald Karouw