Bikin Heboh, Perempuan Cantik Lompat ke Laut dari Kapal Rute Ternate-Manado
Rabu, 08 Februari 2023 - 18:55:00 WIT
KSOP Ternate membenarkan peristiwa tersebut dan langsung menuju ke tempat kejadian untuk mengevakuasi korban ke rumah sakit.
Kapolsek KP3 Pelabuhan Ahmad Yani Iptu M Yogie mengatakan, saat ini korban sudah dalam penanganan di rumah sakit.
"Untuk motifnya masih kami selidiki sampai korban menceburkan diri ke laut," ujar Kapolsek, Rabu (8/2/2023).
Editor: Donald Karouw